Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2015

Cara Memunculkan Kembang Pada Batu Opal

Sebagian dari anda yang gemar mengoleksi batu permata mungkin masih penasaran terhadap berbagai macam cara memunculkan kembang pada batu opal , pasalnya untuk mengeluarkan kembang atau motif pada batu opal sendiri bukanlah merupakan hal yang mudah untuk dilakukan. Terlebih diketahui memang tidak banyak juga orang yang dapat melakukan hal tersebut pada batu opal, karena awalnya jika belum di proses apapun batu opal sendiri hanya akan memiliki satu dasar warna tanpa adanya motif apapun atau bias warna apapun sekalipun terkena cahaya. Batu opal sendiri dikenal juga dengan nama batu kalimaya yang memang terkenal memiliki motif berwarna-warni yang menyerupai warna pelangi, hanya saja perbedaannya jika batu kalimaya sendiri memiliki warna dasar yang cenderung seperti susu namun terdapat didi transparansi juga sedangkan batu opal sendiri cenderung berwarna hitam. Cara Memunculkan Kembang Pada Batu Opal Kendati demikian, batu black opal sendiri juga miliki motif atau ke

Cara Mengetahui Batu Black Opal Yang Berkualitas

Cara mengetahui batu black opal yang berkualitas memang dapat dikatakan gampang-gampang susah, terlebih jika kita tidak mengetahui bahan awal sebelum batu black opal tersebut dibentuk menjadi sebuah batu perhiasan, karena setiap batu permata sendiri tentunya akan berawal dari bahan terlebih dahulu. Berbeda dengan batu sintetis yang mungkin dibentuk dengan menggunakan bahan tertentu atau bahkan dicetak langsung hingga menjadi sebuah batu perhiasan, maka dari itulah sebenarnya untuk dapat mengetahui keaslian dari sebuah batu permata akan lebih mudah diketahui melalui bahan dari batu permata itu sendiri. Terlebih untuk batu permata seperti black opal yang memiliki kembang yang unik dan hanya dapat timbul dengan menggunakan cara-cara tertentu, pasalnya seperti yang telah kita ketahui bersama bahwa kembang atau motif dari batu black opal sendiri akan menyerupai pelangi yang berwarna warni jika terkena cahaya. Batu permata ini emang dikenal sebagai salah satu batu perma

Khasiat Batu Barjad Api

Tentunya terdapat cukup banyak manfaat dan juga khasiat batu barjad api yang dapat dirasakan oleh penggunanya, hanya saja mungkin informasi tersebut memang tidak akan selalu diketahui oleh setiap orang terlebih bagi mereka yang memang bukan penghobi atau kolektor batu akik. Batu barjad api sendiri memang merupakan salah satu jenis batu permata yang kerap dijadikan sebagai batu cincin, yang juga hingga saat ini diyakini selalu memiliki hubungan dengan dunia metafisika yang tentunya kasat mata. Jenis batu akik ini banyak yang mengatakan tidak seperti batu permata atau batu akik lainnya, karena konon katanya batu barjad api ini hanya akan bisa di dapatkan dengan cara yang tak kasat mata juga atau secara ghaib dari berbagai jin. Karena memang sebagian besar batu barjad api sendiri akan selalu memiliki khodam atua penunggu yang memang berada di dalam batu tersebut, maka dari itulah memang tak heran jika hingga saat ini banyak yang mengatakan bahwa untuk bisa mendapat

Membedakan Batu Barjad Api Asli Dan Yg Palsu

Membedakan batu barjad api asli dan yg palsu memang bukanlah merupakan suatu hal yang mudah untuk dilakukan, pasalnya batu akik barjad api yang palsu atau sinttis sendiri pada saat ini memang dibuat sangat mirip dengan aslinya sehingga terkadang sulit untuk membedakannya. Selain itu, untuk dapat membedakan batu akik yang asli dengan sintetis tentunya anda sendiri juga harus dapat mengetahui ciri batu akik barjad api yang asli, dengn begitu maka anda pun akan dapat memiliki perbandingan tersendiri antara batu akik yang asli dengan yang palsu. Hingga saat ini batu akik sendiri memang kerap di hubung-hubungkan dengan dunia metafisika atau dunia ghaib, seperti salah satunya adalah batu barjad api ini yang diketahui berasal dari fosil mineral alam yang membeku semenjak ribuan tahun yang lalu. Asal muasal batu barjad api sendiri hingga saat ini masih menjadi pemberitaan yang simpang siur di kalangan para ahli geologi, karena ada juga yang mengatakan bahwa jenis batu b

Khasiat Batu Kecubung

Di jaman modern seperti sekarang ini tidak sedikit orang yang mencari khasiat batu kecunung yang konon katanya batu tersebut sangat memancarkan energy pengasihan yang sangat baik. Kasiat batu-batuan ini memang bukan sesuatu hal yang baru terutama di Indonesia, terutama bagi Anda yang memang akarab dengan unsure magis atau spiritual.    Asal muasalnya batu ini dipercaya memiliki sebuah kekuatan adalah dari Yunani Kuno yang mampu menangkal efek mabuk dari munuman-minuman beralkohol. Dan digunakan juga oleh para prajurit Eropa di abad pertengahan yang dipercaya sebagai batu keberuntungan dan mampu melindungi diri saat pertempuran. Sedangkan di Indonesia Sendiri, Khasiat Batu Kecubung Sendiri adalah: Pengasihan/Daya Tarik – daya tarik ini tidak terfokus pada salah satu jenis kelaim, bisa digunakan baik wanita maupun pria. Kelebihan yang ada pada dalam diri penggunanya akan ditonjolkan secara spiritual melalui batu tersebut. Kharisma/Wibawa – Batu ini juga di

Ini Gambar Kecubung Wulung Asli

Batu Kecubung Wulung adalah salah satu jenis batu akik asli dari Indonesia, Batu ini sangat digemari oleh pencinta batu akik di Indonesia maupun manca negara. Batu Kecubung juga dikekenal di Yunani Kuno yang konon katanya batu wulung berkhasiat untuk menangkal efek mabuk dari minuman-minuman beralkohol, dan juga digunakan sebagai batu jimat keberuntungan dan mampu melindungi diri pada saat pertempuran pada abad pertengahan oleh prajurit Eropa. Kali ini Pencinta Batu or Gemstone Lovers akan menampilkan Contoh Gambar Kecubung Wulung, Kecubung Ungu, Kecubung Kalimantan, Kecubung Karang dan Kecubung yang lainnya yang asli gambar kecubung ungu kalimantan asli gambar kecubung ungu asli kalimantan asli gambar Kecubung Karang asli gambar Batu Kecubung Karang asli Gambar Kecubung Wulung Asli gambar kecubung wulung asli gambar kecubung wulung tembus pandang asli gambar kecubung wulung merah asli

Macam Macam Jenis Batu Kecubung

Macam macam jenis batu kecubung yang ada hingga saat ini mungkin memang dapat dikatakan hanya akan diketahui oleh mereka yang gemar mengoleksi batu permata saja, karena mungkin pada umumnya banyak orang hanya akan mengetahui jenis batu kecubung saja tanpa mengetahui jenis batu kecubung lainnya. Batu kecubung sendiri merupakan salah satu jenis batu permata yang masuk pada kategori batu permata Quartz, batu permata tersebut merupakan batu permata yang terbentuk dari mineral bumi yang kemudian mengeras, dan biasnaya sebagian besar jenis batu permata tersebut akan terlihat bening dengan warna ungu sebagai ciri khasnya. Diketahui bahwa batu kecubung sendiri juga memiliki tingkat kekerasan hingga 7 skala mohs dan memiliki nilai jual yang cukup tinggi, maka dari itulah mengapa jenis batu permata kecubung sendiri sangat terkenal hingga saat ini karena meamng memiliki kualitas dan penampilan yang sangat cantik. Bagi anda yang merasa penasaran, maka dibawah ini adalah macam ma

Khasiat Batu Biduri Bulan

Ingin mengetahui berbagai macam manfaat dan juga khasiat batu biduri bulan tentunya bukanlah merupakan hal yang sulit untuk diketahui, pasalnya dengan pesatnya perkembangan jaman dan juga teknologi pada saat ini, berbagai macam informasi sendiri memang dapat ditemukan dengan mudah melalui media online. Sebagaimana yang telah kita ketahui bersama bahwa batu permata sendiri hingga saat ini tersedia dalam berbagai macam jenis yang tentunya dapat dijadikan sebagai perhiasan atau kebutuhan lainnya, seperti salah satunya adalah batu biduri bulan atau yang dikenal juga dengan sebutan nama lainnya seperti moonstone. Jika dilihat sepintas jenis batu permata ini mungkin dapat dikatakan mirip atau serupa dengan batu kalimaya. Pasalnya jenis batu permata ini ini memang memiliki warna yang cenderung bening dengan serat-serat khusus di bagian dalamnya yang dapat memancarkan cahaya disaat terkena oleh cahaya. Namun perbedaannya sendiri adalah jika batu kalimaya sendiri memiliki c

Ciri Keaslian Batu Biduri Bulan

Mengetahui ciri keaslian batu biduri bulan memang bukanlah merupakan sebuah hal yang mudah untuk dilakukan, pasalnya memang dibutuhkan pengetahuan yang lebih khususnya di bidang batu akik dan batu permata untuk dapat membedakan antara batu sintetis dengan batu akik yang benar-benar asli. Karena tentunya tidak setiap orang akan dapat membedakan antara batu akik yang asli dengan sintetis atau yang palsu, karena terkadang bagi para penghobi atau kolektor batu akik dan permata sendiri kerap terjadi kecolongan atau tertipu dengan batu akik sintetis khususnya bagi para pemula. Maka dari itulah berbagai macam tips dan juga cara untuk membedakan batu akik yang asli dan sitetis tentunya akan sangat membantu dan bermanfaat bagi anda yang memiliki hobi tersebut, sehingga anda pun tidak akan mudah tertipu oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Pasalnya seperti yang telah kita ketahui bersama bahwa pada saat ini harga dari berbagai macam batu akik sendiri sangatlah mahal, terle

Ciri Ciri Batu Aquamarine Asli

Untuk mengetahui ciri ciri batu aquamarine asli memang bukanlah merupakan hal yang mudah untuk dilakukan, namun bagi anda yang pada saat ini tertarik dengan jenis batu permata tersebut maka berbagai ciri-ciri batu aquamarine yang asli tentu wajib diketahui agar anda tidak tertipu oleh batu permata sintetis. Pasalnya seperti yang telah kita ketahui bersama bahwa pada saat ini memang terdapat sangat banyak pihak yang tidak bertanggung jawab membuat berbagai batu sintetis atau batu permata palsu, karena dengan pemalsuan tersebut memang dapat memberikan keuntungan finansial yang terhitung besar. Maka dari itulah bagi anda yang mulai memiliki hobi mengoleksi batu permata tentunya harus dapat membedakan mana yang asli atau palsu, khususnya untuk anda yang masih berstatus pemula, karena biasanya yang banyak tertipu adalah kalangan penghobi yang masih berstatus pemula. Dan dari sekian banyak jenis batu permata, batu aquamarine atau yang dikenal dengan batu biru laut sendiri

Ciri Dan Jenis Batu Topaz Asli

Untuk anda yang pada saat ini sudah mulai tertarik dengan batu permata maka informasi mengenai ciri dan jenis batu Topaz asli tentunya akan sangat membantu, terlebih bagi anda yang memang tertarik dengan jenis batu permata Topaz yang diketahui tersedia dalam berbagai macam warna. Topaz sendiri memang merupakan salah satu jenis batu permata yang hingga saat ini cukup banyak digunakan untuk berbagai macam perhiasan, mulai dari dijadikan batu cincin, liontin pada kalung, gelang, hingga anting, maka dari itulah jenis batu permata ini juga dapat dikatakan sangat terkenal dan bahkan juga banyak dicari dan diminati sejak lama. Keunikan dari jenis batu permata ini adalah dapat memancarkan kembali bias cahaya yan diserap oleh batu permata ini, sehingga ketika terkena bias cahaya, batu Topaz akan terlihat lebih cantik dan juga indah, hal tersebutlah yang membuat jenis batu permata ini banyak dicari dan diminati. Namun seiring dengan banyak diminatinya batu mulia dan batu perma

Batu Kalimaya Masuk Jajaran 10 Batu Mulia Termahal di Dunia

Dijajaran hijau dan keindahan alam Kabupaten Lebak, ternyata menyimpan keindahan batu alam bernama Kalimaya. Batu akik hasil 'fermentasi' alam ini bahkan harganya mencapai 2.500 dollar/karat dan masuk dalam jajaran 10 batu mulia termahal di dunia. Karena nilai-nya yang ekonomislah, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten akan menggarapnya dengan serius dan memberdayakan para perajin maupun penambang batu mulia tersebut melalui Koperasi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (KUMKM). "Pasar Kalimaya akan kami bidik serius untuk dibina agar bisa dikelola melalui wadah koperasi. Batu akik ini kan sedang trend, sehingga kami akan fasilitasi pembentukan koperasinya, agar pemasarannya dikelola dengan baik," kata Kepala Dinas KUMKM Banten, Nurhana di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Serang, Selasa (02/03/2015). Batu akik Kalimaya mendapatkan tempat tersendiri bagi pecinta dan kolektornya. Karena batu akik asal Kecamatan Maja, Kabupaten L

Tips Cara Membedakan Batu Bacan

Heboh demam batu akik belakangan ini tak cuma menjangkiti pedagang dan masyarakat penggemar benda-benda antik. Sejumlah tokoh ternama hingga selebriti dunia juga ikut mengoleksi. Sejumlah jenis batu akik seperti safir, amethyst, ruby hingga kalimaya memang sudah cukup populer sejak lama. Sedangkan yang tengah naik daun adalah batu akik sungai dareh dan bacan. Batu akik Sungai Dareh populer berkat SBY dan Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama.  Harganya bervariasi dari mulai ratusan ribu hingga puluhan juta rupiah, tergantung jenisnya. Keunikan dan kelebihan atau keistimewaan batu sungai dareh terletak pada corak an warna batu yang sangat menawan. Batu ini juga memiliki kekerasan standar batu mulia kualitas internasional dengan keras 7 skala mohs atau sama dengan batu giok yang telah dikenal manusia ribuan tahun lalu. Sedangkan batu bacan dokok dikenal memiliki keindahan. Batu bacan merupakan jenis batu mulia/akik asal Indonesia dan banyak ditemuka

Batu Akik Darah Kristus Dari Purbalingga Moncer Hingga Prancis

  Pemerintah Kabupaten Purbalingga mewajibkan pegawainya menggunakan batu akik dari Sungai Klawing, Purbalingga. Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Purbalingga Nur Hamam mengatakan perintah itu bertujuan memperkenalkan batu akik khas Purbalingga yang populer disebut sebagai Batu Darah Kristus atau Nogo Sui. Nogo Sui berasal dari Sungai Klawing. Batu yang juga disebut dengan Le Sang du Christ itu adalah salah satu batu akik buruan kolektor. Harga sebutirnya seratus ribu hingga ratusan juta rupiah, bergantung pada motif batuan. Sujatmiko, ahli batu mulia dan dosen tamu Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto, Sabtu (14/2/2015), menceritakan kisah unik tentang Batu Darah Kristus. "Awalnya saya tidak percaya ada batu jasper Darah kristus di sini," kata Sujatmiko. Sujatmiko mengaku sudah 17 tahun mendengar ada batu mulia di Sungai Klawing. Namanya pun moncer hingga Prancis. Pernah suatu ketika ia didatangi turis Prancis yang sedang mencar

CARA MEMBUAT BATU BACAN KRISTAL ALAMI

Gambar diatas adalah gambar batu bacan doko kristal dengan cincin perak, dengan izin yang punya batu tersebut saya muat gambarnya pada postingan kali ini. Banyak orang baik dari indonesia maupun luar negri yang suka dan mengagumi keindahan batu bacan terutama seperti gambar diatas. Bagi sobat yang sudah punya namun belum kristal semua, jangan khawatir nanti juga akan kristal dengan sendirinya dikarenakan proses alamiah batu tersebut. Apabila sobat ingin memproses batu tersebut dengan alamiah mungkin beberapa cara yang saya tulis bisa berguna. Gosok batu bacan menggunakan kulit asli dengan merata Letakkan batu ditempat terbuka Kalau batu bacan sobat belum diikat menjadi cincin, rendam menggunakan cairan isotonik lalu tutup rapat Ambil batu dari cairan rendaman lalu jemur kurang lebih satu jam apabila cuaca sedang panas Setelah dijemur, masukan kembali kedalam cairan rendaman tutup rapat Biasanya batu bacan yang sudah direndam akan melunturkan warna hitam apabila dielus

CARA MEMBUAT BATU PERMATA KRISTAL SECARA ALAMI

Gambar batu diatas adalah gambar bahan batu garut yang sudah kristal, untuk bisa diproses menjadi sebuah cincin atau perhiasan sejenis harus melalui beberapa tahapan. Mulai dari pemotongan batu, pembentukan serta tahap memoles dan memilih ikatan batu baik dari bahan perak, aloy, titanium, baja putih maupun emas. Untuk para pecinta batu permata (gemstone), pasti tahu bahwa sebuah batu permata membutuhkan proses untuk menjadi kristal. Untuk itu saya akan bagi tips tentang cara membuat batu permata  kristal secara alami. Rendam batu kesayangan sobat dengan air yang dicampur garam. Rendam batu kesayangan sobat menggunakan air kelapa, kalau bisa air kelapa muda. Rendam batu kesayangan sobat menggunakan air hujan. Untuk batu sejenis kalimaya, bacan, sungai dareh air kelapa bisa dicampur dengan tembakau rokok.  Sebagai penutup jangan merendam batu permata yang sobat punya dengan bahan kimia atau yang sejenis karena bisa membuat batu memudarkan warnanya. Sekian saj

Cara Menimbulkan Jarong Pada Batu Kalimaya

Kalimaya termasuk batu yang banyak dicari para pecinta batu, alasannya sederhana kalimaya bisa memancarkan kilau (jarong) yang indah bila terkena sinar terutama sinar matahari. Cahaya yang dipantulkan kalimaya menjadi sangat indah bila jarong dibatu tersebut sudah full/jadi. Bagaimana menimbulkan jarong tersebut? Inilah beberapa caranya: Rendam kalimaya didalam air hujan dan jemur beserta air rendamannya. Rendam dengan baby oil yang dicampur minyak kayu putih agar selalu hangat.  Rendam dengan minyak gosok panas lalu dijemur Gosok dengan kertas intan seminggu sekali.  Cara-cara diatas selalu berhasil untuk menimbulkan jarong pada kalimaya. Adapun lamanya tergantung perawatan dan bahan batu tersebut.

Batu Mulia dalam pelukan Bulan Kelahiran/Zodiac

B atu Mulia, atau Batu Akik sudah banyak dikenal masyarakat luas, khususnya di Indonesia. Terkadang masyarakat masih mengkait-kaitkan antara Batu Mulia – Akik dengan Bulan kelahiran, weton, dan sebagainya sebagai dampak bergulirnya perkembangan budaya masa dahulu di Indoensia. Batu Mulia – Akik juga tidak hanya dipandang dari sisi keunikanya, segi warna, tekstur, maupun tingkat kekerasannya yang menyebabkan nilainya sangat tinggi dan mahal juga pola warna-warna alam yang terkandung di dalamnya sangat unik menjadikan batu mulia sebagai komoditas yang bisa diolah sehingga bernilai jual tinggi, tapi lebih penting juga kecocokan karakter seseorang berdasarkan bulan kelahiran, dan sifat batu-batu itu sendiri sehingga sebagian masyarakat mempercayai bahwa keberadaan batu yang dipakai akan memberikan pengaruh pada pemakainya.    Batu Mulia dalam pelukan Bulan Kelahiran Menurut Info, batu mulia digolongkan dalam beberapa kelas. Terdiri dari batu permata (precious stone),

Batu Giok Aceh Jadi Buruan Masyarakat Lokal Hingga Mancanegara

Batu Giok Aceh , batu mulia asal Serambi Mekah tersebut, sedang kembali mencuat setelah Warga Desa Pante Ara, Kabupaten Nagan Raya, Aceh, menemukan batu giok sebesar 20 ton di hutan lindung di tempat sekitar mereka. Meski penemuan tersebut diberitakan memicu pertikaian, tetapi warga menampiknya. Secara logika, memang sangat wajar apabila batu giok Aceh tersebut mengundang pertikaian. Bagaimana tidak? Keindahan batu mulia  tersebut sudah terdengar hingga mancanegara. Keindahan batu giok Aceh sebenarnya terletak pada warna hijau kristal yang begitu tajam sehingga keindahan batu mulia tersebut disebut-sebut tak kalah dengan batu giok dari Tiongkok. "Batu giok Aceh ini sangat jauh berbeda kualitasnya bila dibandingkan dengan batu giok dari Tiongkok sehingga tidak heran para penggemar batu permata banyak yang mencarinya," ujar seorang penjual batu asal Gayo Takengon, Kabupaten Aceh Tengah, Aceh, yang bernama Iwan (35 tahun) seperti yang dilansir dari Anta

10 Fakta Unik tentang Batu Akik

Melihat batu akik yang berwarna-warni indah dan bermotif unik, tidak heran batu permata ini jadi incaran banyak orang. Tapi, jika Anda mengira batu akik jadi tren hanya baru-baru ini, Anda salah. Di bawah ini, ada 10 fakta unik tentang batu akik yang mungkin belum pernah Anda dengar. Dilansir dari gemstonebuzz.com , Senin (16/2/2015), Anda bisa membaca tentang kepercayaan dan fakta yang terkait dengan batu akik dari berbagai tempat dan waktu. 1. Batu akik disebut agate dalam bahasa Inggris. Nama ini merupakan modifikasi dari Achates, nama sungai di Sicily. Konon, disana merupakan tempat pertama batu akik ditemukan. Sungai itu kini sudah diubah namanya menjadi Sungai Drillo. 2. Ada bukti bahwa batu akik sudah digunakan sejak tahun 20000 Sebelum Masehi. Bukti sejarah menunjukkan kaum pria dari Eropa Utara era Stone Age sudah menggunakan batu ini sebagai perhiasan. Pada tahun 400 Sebelum Masehi, batu akik digunakan orang Yunani untuk membuat perhiasan da

Akik Bergambar yang Menyeruak Melawan Bacan dan Giok Aceh

  Batu akik dengan gambar atau motif menyeruak di tengah melambungnya harga akik Bacan, giok Aceh, bio solar Aceh, fire opal, dan lainnya. Akik gambar yang juga disebut batu kekuasaan Tuhan dengan motif yang unik itu memiliki penggemar tersendiri. Salah satu yang populer motif akik gambar yakni yang diunggah Ani Yudhoyono di akun instagramnya, gambar lafadz Allah. Batu seperti itu amat langka dan harganya bisa tinggi. Batu akik motif gambar lainnya yang harganya hingga miliaran rupiah yakni akik gambar naga milik seseorang di Sumatera Utara. Sang pemilik bahkan membanderol hingga Rp 18 miliar. "Akik gambar ini memang unik, ini bentuk kekuasaan Tuhan," terang seorang pecinta akik, Imron, Senin (23/2/2015). Imron yang juga memiliki usaha pemolesan akik ini menerangkan, biasanya batu pancawarna yang memiliki motif aneka rupa yang menarik. Motif gambar ini juga kadang ada yang amat jelas gambarnya, ada juga yang samar dan terkadang si pemilik yang menafsirkannya sen

10 Jenis Batu Batuan Cincin Serta Khasiatnya

Jenis Batu Batuan Cincin Serta Khasiatnya, bagi Anda para pencinta batu permata berikut ini sepuluh jenis batu batuan cicin serta manfaatnya seperti batu pairus, batu nilam, dan batu delima selengkapnya silahkan di pahami satu persatu jenis batuan cincin dan khasiatnya. 1. Batu Pairus Turquise Batu Pirus juga disebut sebagai turquise begitu kenal oleh para pecinta batu permata sebagai batu yang berwarna biru dan hijau dengan jaluran urat yang menarik dan unik terbentuk padanya. Batu pirus mempunyai campuran mineral tembaga, aluminium dan besi yang memberikan peranan terhadap pembentukan warnanya. semakin biru warnanya menunjukkan kandungan tembaga didalamnya adalah tinggi dan jika warna hijaunya yang menonjol, menunjukkan kandungan besi makin tinggi. Batu Pirus Biasanya batu ini banyak dipakai oleh mereka yang berumur 40 tahun keatas. Peminat batu ini begitu banyak, dengan pirus kerana keindahan dan keunikan urat-urat batunya yang terbentuk dengan menarik dan c

Batu Panca Warna, Khasiat dan Manfaatnya

Batu panca warna termasuk jenis batu akik unik dan sudah melegenda sebagai batu yang dianggap memiliki tuah. Khasiat batu panca warna dipercaya dpat meningkatkan karismatik dan kewibawaan bagi pemakainya. Sejak zaman kerajaan terutama di Indonesia,  batu ini telah menjadi incaran banyak kalangan terutama dari kalangan pembesar kerjaan karena diyakini mengandung daya magis atau energi alam yang sangat dahsyat sehingga bagi siapapun yang memakai batu tersebut dipercaya dapat meningkatkan karismatik dan disegani, baik kawan maupun lawan. Pengertian panca warna berasal dari bahasa sangsekerta yang berarti lima warna karena batu ini mengeluarkan corak atau pamor dengan beragam warna seperti merah, hijau, coklat, biru, putih dan lain-lain. Terlepas dari kepercayaan sebagian orang akan adanya daya magis yang tersimpan didalamnya, jenis batu ini memang tergolong unik dan sangat menarik sehingga sering menjadi buruan banyak penghobi atau kolektor. Khasiat Batu Panca Wa

Cara Membedakan Batu Zamrud Asli dan Palsu

Cara membedakan batu zamrud asli dan palsu wajib anda ketahui jika anda menjadikan salah satu jenis batu permata ini sebagai batu idaman anda. Batu Zamrud adalah salah satu batu permata yang paling diminati oleh banyak orang. Warna hijaunya yang indah dan keberadaan batu yang dianggap langka tersebut membuat harganya selangit. Namun, yang namanya manusia, terkadang untuk mendapatkan keuntungan yang besar, mereka sengaja membuat batu zamrud tiruan. Lalu bagaimana agar anda tidak tertipu ketika membeli batu zamrud, inilah beberapa tips membedakan batu zamrud asli dan sintesis . Tips Membedakan Batu Zamrud Asli dan Sintesis Ilustrasi Batu Zamrud Asli Batu zamrud bisa dibilang sebagai batu tertua di dunia. Umur batu berwarna hijau tersebut sudah mencapai 300 ratus tahun. Banyak orang menjadikannya sebagai perhiasan, seperti cincin, liontin, gelang, dan aksesoris yang lainnya. Agar tidak tertipu, cara membedakan batu zamrud asli dan palsu pertama adalah batu zamrud asl

Batu Kalimaya – Permata Cincin Black Opal Banten

Batu kalimaya merupakan jenis permata asal banten yang banyak diburu penghobi maupun kolektor. Harga batu kali maya bisa mencapai puluhan juta untuk kualitas terbaik. Adapun khasiat batu akik kalimaya ini dipercaya dapat meningkatkan kepercayaan diri pemakainya. Mungkin karena batu ini memiliki corak yang sangat indah dengan variasi warna yang sangat mempesona. Batu asal Banten ini di pasaran internasional dikenal dengan sebuatan black opal dengan harga yang sangat tinggi, sehingga tidak heran jika jenis batu ini menjadi incaran kolektor mancanegara karena nilainya yang terbilang menggiurkan. Bahkan di Jepang batu permata asli Indonesia ini pernah dijadikan sebagai mahar (maskawin) dalam sebuah pernikahan. Jenis batu kalimaya bermacam-macam tergantung motif dan warna dasar pada batu tersebut ada, namanya pun bervariasi seperti black oval, kalimaya susu, kalimaya kembang, bahkan ada yang memberi nama aneh-aneh tergantung corak dan warnanya. Banyaknya variasi dan

Cara Merendam Black Opal Untuk Mengeluarkan Warna / Jarong

Memiliki batu black opal berkualitas, memang menjadi kebanggaan bagi seorang penggemar atau gemslover, namun untuk bisa memiliki batu yang benar-benar bagus dan berkulitas tentunya ada harga lebih yang harus dibayar, itupun tidak sedikit karena untuk jenis black opal terbaik bisa berharga jutaan rupiah. Bagi seorang penggemar batu mulia, mengoleksi dan memiliki berbagai jenis batu mulia adalah hal wajar termasuk memiliki jenis black opal yang merupakan batuan asli Indonesia, dimana batu ini termasuk jenis permata yang sangat didambakan kalangan kolektor dan pencinta batu Hanya saja karena harganya yang cukup mahal, tidak semua orang atau penggemar bisa memiliki batu berkualitas sesuai keinginan. Maka dari itu kemudian muncul ide, agar batu opal menjadi lebih berkualitas dengan cara melakukan treatmen agar kembang atau jarong dari dalam batu keluar, sebagai ciri khas batu opal berkualitas. Bagi pemilik black opal yang sudah dalam bentuk batu cincin atau masih berb